BENTENGSUMBAR.COM - Dusun Tangga Batu, Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan merupakan daerah yang masih perawan, karena masih banyak dijumpai hutan belantara.
Wilayahanya Desa Siuhom dengan perbukitan yang mengelilinginya ditambah sejuk udaranya, sehingga akan menambah kenyamanan bagi yang tinggal di daerah tersebut.
“Dalam mewujudkan impian mereka melalui program TNI Manunggal Membangun Desa, selalu bekerjasama yang dilandasi dengan semangat gotong royong, saling bahu membahu,” jelas Kopda Agus Periadi, Selasa (13/7/2021).
Dalam rangka membantu warga mencari rumput untuk pakan kambing di Desa Siuhom, Kecamatan Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan
Keranjang rumput segera penuh dan dibawa ke kandang serta langsung diberikan unyukk pakan kambing. Jika adanya kerjasama baik antara Satgas, warga, dan pemilik ternak kegiatan cari rumput dan memberikan pakan akan berjalan dengan baik.
(*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »
Next Post »