Terlihat satu unit ambulance sumbangan warga Kota Padang membantu mengevakuasi korban di Palestina akibat dibombardir Israel.
Dalam foto itu, ambulance berlambang Tuah Sakato milik Kota Padang yang terpasang di dinding depan dan samping mobil ini terlihat jelas.
Membantu para korban yang membutuhkan pertolongan darurat.
Ambulance dari para dermawan dan Pemerintah Kota Padang itu dibeli dan dimodifikasi langsung di Palestina pada tahun 2020 lalu.
Ambulance ini di dalamnya terdapat perlengkapan medis untuk pertolongan pertama bagi pasien.
Semoga konflik ini segera mereda. Tidak ada lagi saudara kita yang menjadi korban.
Laporan: Charlie Ch. Legi
Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »
Next Post »